*(Biografi Sahabat Junior Nabi ﷺ)*
Dengan lincah dan indah, buku ini mendedah sejarah hidup 16 sahabat yang lahir dan tumbuh dalam dekapan cahaya Islam. Mereka melintasi jenjang masa kanak-kanak, remaja, sampai usia matang sebagai pemuda di sekolah Rasulullah. Mereka menyerap pengetahuan, kearifan, pelajaran, dan pengalaman hidup langsung dari sumber asli dan berdasarkan silabus Nabi. Itulah yang mengantarkan mereka menjadi suluh iman dan keadilan, obor hidayah dan jihad di jalan Allah.
Siapa saja mereka? Bagaimana kisah suka duka dan jejak kiprah mereka sebagai generasi muda pertama Islam?
Alangkah butuhnya anak-anak muda hari ini mengenal mereka, menapaktilasi jejak mereka, melangkah dalam inspirasi keteladanan mereka sehingga mampu mengantarkan umat Islam ke puncak kebaikan, kemajuan, dan kesejahteraan.
Keterangan;
Cover : Soft Cover
Jenis Kertas : Bookpaper
Penulis : Fathi Fauzi Abdul Mu’thi
Tebal : 384 Halaman
Ukuran : 13 x 20,5 cm
Harga : Rp. 130.000,-
Order : WA 0895360134402